Selasa, 23 Oktober 2012

LAGI, CARA MENJAGA LAPTOP KESAYANGAN ANDA


Agar notebook atau laptop anda tetap terjaga dengan baik dari kerusakan yang fatal, tips berikut ini bisa membantu anda :


1. Hindari benturan ketika anda membawa notebook.
Karena notebook memili

ki perangkat hardware yang sensitif, benturan bisa merusak komponen pada notebook.

2. Jangan memindahkan secara kasar ketika notebook dalam kondisi hidup.
Hal ini bisa berdampak kerusakan pada Harddisk. Karena pada kondisi hidup cakram Harddisk notebook dalam keadaan berputar kencang. Menggerakkan notebook apalagi sampai terbentur (walaupun pelan) tetap memiliki potensi yang besar terhadap kerusakan Harddisk.

3. Hati-hati terhadap layar LCD, jangan sampai tertekan benda berat yang bisa menyebabkan LCD pecah, jangan sampai tergores, apalagi teriris benda tajam. Hal ini dapat merusak Layar LCD notebook anda.

4. Hindari meletakkan benda cair di dekat notebooK.
Karena dikhawatirkan bisa tertumpah ke keyboard, jika sampai terkena keyboard hingga membasahi motherboard sangat berpotensi merusaknya. Ingat, motherboard termasuk perangkat yang cukup mahal.

5. Selain perangkat hardware, jaga laptop anda dari virus yang dapat merusak file-file penting anda. Pasang antivirus dan software utility untuk menjaga kinerja komputer agar tetap optimal.

Demikian tentang perbaikan dan perawatan notebook.
http://nedira.wordpress.com/

*******************************************
GemaCom Semarang - 024 746 22 12
Pusat Service Laptop & Komputer
http://www.facebook.com/gemacom.gema
********************************************

Related Posts:

  • Cara Cek Kerusakan RAM / Memory RAM adalah komponen penting pada PC ataupun laptop. Jika RAM bermaslah maka komputer akan bermasalah. Berikut ini , kang Eko akan berbagi tentang cara cek kondisi RAM / memory, yaitu RAM itu baik atau rusak. Mari kita si… Read More
  • Cara Merawat LCD Laptop Agar Awet dan Tahan Lama LCD Laptop adalah salah satu komponen laptop yang cukup mahal harganya apabila terjadi penggantian akibat rusak. Rusaknya LCD laptop ini memang disebabkan oleh banyak faktor, bisa karena faktor bawaan dari pabrik ataupun… Read More
  • Cara Service LCD Acer AL1517 Power Nyala Tapi Layar Gelap Cara Service LCD Acer AL1517 Power Nyala Tapi Layar Gelap. Kasus ini sangat sering terjadi, tidak hanya terjadi pada LCD merk ini, tapi merk lain pun kasusnya sama. Mau tau cara servicenya ...? Indikasi Kerusakan : … Read More
  • Cara Sehat Bekerja di Depan komputer Meski tidak berada di lapangan, bekerja di belakang meja bukan berarti menjadikan anda tidak bergerak sama sekali, tapi hanya jari dan mata yang bekerja karena mengendalikan komputer. Supaya tetap dinamis meski sebagian… Read More
  • Cara Meningkatkan Performa Monitor Komputer atau Laptop Monitor komputer adalah bagian terpenting untuk menampilkan output awal sebelum hasil kerja kita dicetak diatas kertas. Monitor juga sangat vital dalam hal sebagai media editor atas pekerjaan kita. Tanpa monitor kita… Read More

0 komentar:

Posting Komentar