a. Keunggulan Prosesor AMD :
- Enhanced Virus Protection (EVP) Tekhnologi yang memungkinkan
processor mendeteksi virus sehingga tidak akan diproses apabila
terdeteksi, aman terhadap procesor.
- Hyper Transport Tekhnologi Penggandaan Bus pada jalur system
sehingga data yang dapat diantar dalam satu waktu lebih banyak karena
lalu lintas data yang lebih cepat.
- Integrated Memory Controller Memungkinkan Processor untuk melakukan
pengaksesan memory langsung tanpa melewati chipset northbridge terlebih
dahulu.
- Dual Core Pemasangan 2 buah core pada satu processor yang berarti terdapat 2 pengeksekusi perintah dalam satu processor.
- Cool’n’Quiet Peningkatan kinerja prosesor sering meningkatkan
konsumsi power dan kebisingan. Dengan teknologi ini memungkinkan
penggunaan power yang efektif dan sistem yang lebih hening saat
menggunakan kinerja sesuai dengan kebutuhan.
- AMD64 Technology Teknologi untuk menjalankan aplikasi-aplikasi yang berbasis 64 bit.
b. Kelemahan Prosesor AMD :
- Beberapa aplikasi secara khusus ditulis untuk secara optimal
digunakan di prosesor AMD, sebagai contoh benchmark dan beberapa
software spesifik lainnya
- Masalah klasik AMD adalah cepat panas dan itu dapat diatasi dengan menggunakan cooler.
- Tidak semua Game kompatibel dengan AMD, karena adanya perbedaan instruksi dalam prosesornya.
sumber: mk-pmk.hostei.com
0 komentar:
Posting Komentar